Rabu, 26 September 2012

Contoh Program Sederhana dari Visual Basic 2008 "Billing Futsal"

Penjelasan :

Billing Futsal ini untuk mempermudah para pengusaha lapangan futsal untuk menghitung total biaya yang harus dibayar oleh para penyewa lapangan.

Fitur yang terdapat pada program ini adalah :
1. Harga per jam
2. Diskon
3. Total menyewa lapangan
4. Button "ENTER" untuk menghitung 
5. Button "CLEAR" untuk menghapus semua data
Mengenal Visual Studio 2008 & Tutorial Program Error Handling



Microsoft Visual Studio 2008 adalah aplikasi lengkap yang dibuat oleh Microsoft. Pada Visual Studio 2008 didalamnya terdapat beberapa bahasa pemrograman  yang sering dipakai, seperti Visual Basic 2008. Visual Studio 2008 Express Edition sangat populer sebagai Tools Pengembangan Aplikasi Windows.  Tools yang lengkap, dan pengembangan Aplikasi secara cepat menjadikan VS 2008 Express pilihan No.1 di Dunia Programming.
VS 2008 Express sangat mudah untuk digunakan, bahkan bagi kalangan pemula bisa belajar programming berkat fitur Intellisense yang menuntun mereka  menulis kode secara bertahap!  Dengan adanya LINQ (Language Integrated Query),  Programmer sekarang bisa menulis SQL query langsung di VS 2008 Express dengan mudah dan nyaman.
Tidak hanya itu, para Web Developer juga bisa menulis XML dengan WPF Form baru. Bagi pecinta Microsoft Office, VS 2008 Express adalah best friend anda dalam membuat Form,  Template, Macros, lewat fitur VSTO (Visual Studio Tools Office). 

Tutorial Operasi CRUD – Visual Basic .NET


 

1. Membuat project
Setelah masuk ke dalam IDE Visual Studio, buat project baru lewat menu ‘File > New Project’ dengan nama ‘TutorialVB.NET’.
Tutorial vb.net  300x247 Revised: Tutorial Operasi CRUD   Visual Basic .NET
[Klik gambar untuk memperbesar]

SEJARAH Perkembangan VISUAL BASIC (VB)

Visual Basic
Microsoft Visual Basic (sering disingkat sebagai VB saja) merupakan sebuah bahasa pemrograman yang menawarkan Integrated Development Environment (IDE) visual untuk membuat program perangkat lunak berbasis sistem operasi Microsoft Windows dengan menggunakan model pemrograman (COM), Visual Basic merupakan turunan bahasa pemrograman BASIC dan menawarkan pengembangan perangkat lunak komputer berbasis grafik dengan cepat, Beberapa bahasa skrip seperti Visual Basic for Applications (VBA) dan Visual Basic Scripting Edition (VBScript), mirip seperti halnya Visual Basic, tetapi cara kerjanya yang berbeda


Cara Membackup dan Merestore Database SQL Server 2000

 

Setiap project yang saya berikan yang berhubungan dengan database, pasti saya sertakan juga backup databasenya. Hal ini bertujuan karena database SQL tidak bisa di pindahkan secara bebas di komputer yang berbeda, bisa saja di leptop saya sudah ada databaseMhs tapi saat saya memindahkan project ke komputer databaseMhs tidak ada di komputer saya sehingga saya harus membuat ulang isi database yang berupa tabel, Kalau hanya 1 tabel dalam database mungkin bisa dengan cepat anda kerjakan, tapi bagaimana kalau dalam database tersebut terdapat 4 sampai 10 tabel sungguh sangat memakan banyak waktu hanya untuk mengulang membuatnya dari awal sehingga pekerjaan kitapun bisa tertunda.

Maka disini saya akan menjelaskan cara melakukkan backup(menyimpan) database SQL dan cara merestore(mengembalikan) database.